- Didominasi Penggawa Real Madrid, Ini 5 Pemain 'Termahal' di La Liga Saat Ini

AGEN BOLA - Tak salah jika salah satu julukan Real Madrid adalah Los Galacticos. Tim asal ibu kota Spanyol tersebut memang merupakan tim dengan taburan pemain-pemain bintang.

Banyaknya pemain bintang di skuad Real Madrid terbukti dari nilai pasar tim tersebut yang mencapai 870,5 juta euro. Nilai ini merupakan yang tertinggi di kancah La Liga. Selain itu, banderol tinggi skuad Madrid tergambar dari nilai pasar pemain mereka, yang berada di atas rata-rata. Bahkan, dalam daftar lima besar pemain 'termahal' La Liga saat ini, tiga orang di antaranya adalah pemain Real Madrid. Tiga pemain Madrid tersebut adalah Federico Valverde, Rodrygo, dan Vinicius Junior.

Siapa saja para pemain 'termahal' di La Liga saat ini? Berikut lima orang di antara mereka.

Gavi - 90 juta euro

Posisi lima dalam daftar lima pemain 'termahal' di La Liga saat ini ditempati oleh Gavi. Nilai pasar gelandang Barcelona tersebut ditaksir sebesar 90 juta euro.

Nilai pasar Gavi tak berubah dalam pembaruan terakhir yang dilakukan pada 13 Juni 2023 ini. Pemain berusia 18 tahun tersebut sukses mempertahankan nilai pasarnya sejak 07 November 2022 silam.

Dengan nilai pasar ini, Gavi berstatus sebagai pemain 'termahal' kedua di skuad Barcelona. Selain itu, pemain asal Spanyol tersebut juga berstatus sebagai pemain dengan nilai pasar tertinggi ke-12 di dunia.

Pedri - 100 juta euro

Pedri menempati peringkat keempat dalam daftar lima pemain 'termahal' di La Liga saat ini. Gelandang Barcelona tersebut ditaksir memiliki nilai pasar sebesar 100 juta euro.

Sama seperti Gavi, nilai pasar Pedri juga tak berubah dalam pemutakhiran data yang dilakukan laman Transfermarkt pada 13 Juni 2023. Nilai pasar pemain 20 tahun tersebut bertahan sejak pembaruan sebelumnya, yang dilakukan pada 07 November 2022.

Nilai pasar ini menjadikan Pedri sebagai pemain 'termahal' di skuad Barcelona. Pemain asal Spanyol tersebut juga berstatus sebagai pemain dengan nilai pasar tertinggi kedelapan di dunia.

Federico Valverde - 100 juta euro

Di urutan ketiga dalam daftar lima pemain 'termahal' di La Liga saat ini ada nama Federico Valverde. Nilai pasar gelandang Real Madrid tersebut ditaksir sebesar 100 juta euro.

Valverde juga tak mengalami perubahan taksiran nilai pasar pada pembaruan mutakhir yang dilakukan laman Transfermarkt. Nilai pasar pemain asal Uruguay tersebut bertahan sejak 7 November 2022.

Dengan nilai pasar ini, Valverde berstatus sebagai pemain 'termahal' kedua di skuad Real Madrid. Selain itu, pemain berusia 24 tahun tersebut juga berstatus pemain dengan nilai pasar tertinggi kedelapan di dunia.

Rodrygo - 100 juta euro

Posisi kedua dalam daftar lima pemain 'termahal' di La Liga saat ini ditempati Rodrygo. Winger Real Madrid tersebut ditaksir memiliki nilai pasar sebesar 100 juta euro.

Dalam penilaian mutakhir, nilai pasar Rodrygo naik 20 juta euro. Sebelumnya, pada penilaian yang dihelat pada 07 November 2022 lalu, nilai pasar pemain asal Brasil tersebut berada di angka 80 juta euro.

Dengan nilai pasar ini, Rodrygo berstatus sebagai pemain 'termahal' kedua di skuad Real Madrid. Pemain berusia 22 tahun tersebut juga berstatus sebagai pemain dengan nilai pasar tertinggi kedelapan di dunia.

Vinicius Junior - 150 juta euro

Vinicius Junior menempati peringkat pertama dalam daftar lima pemain 'termahal' di La Liga saat ini. Winger Real Madrid tersebut ditaksir memiliki nilai pasar sebesar 150 juta euro.

Dalam penilaian terakhir, yang dilakukan pada 13 Juni 2023, Vini ditaksir memiliki nilai pasar 150 juta euro. Sementara, dalam penilaian sebelumnya -yang dilakukan pada 7 November 2022- nilai pasar pemain asal Brasil tersebut ditaksir sebesar 120 juta euro.

Dengan nilai pasar 150 juta euro, Vini berstatus sebagai pemain 'termahal' di skuad Real Madrid. Selain itu, ia juga berstatus sebagai pemain dengan nilai pasar tertinggi ketiga di dunia saat ini.

SUPPORT IOS & ANDROID

24 JAM CUSTOMER SERVICE ONLINE

Nagita Soraya Tanex

Whatsapp : +6282297409963

Agen SBOBET | Agen IBCBET | Agen 338A Casino | Agen ISIN4D